Mata kuliah ini membahas tentang beberapa metode perencanaan yang dititik beratkan pada wilayah dengan sifat perkotaan, yakni tingginya heterogenitas sosial, ekonomi, dan lingkungan. Pada mata kuliah ini, mahasiswa mengembangkan variabel terukur dari ke lima dimensi tersebut agar dapat diterapkan pada suatu wilayah kota. Berdasarkan variabel tersebut, mahasiswa mengukur kualitas kehidupan penduduk, dan mengembangkan program perencanaan agar kualitas kehidupan penduduk menjadi lebih baik.
Capaian pembelajaran mata kuliah ini agar mahasiswa dapat merancang perencanaan pembangunan perkotaan melalui pemahaman dasar-dasar dan prinsip-prinsip perencanaan perkotaan stratejik; perencanaan tata ruang wilayah perkotaan; metode perencanaan perkotaan yang efektif; peran masyarakat, pebisnis dan pemerintah dalam perencanaan perkotaan; arah perencanaan perkotaan di masa yang akan datang sesuai dengan agenda dari SDG’s dan New Urban Agenda.
Capaian pembelajaran mata kuliah ini agar mahasiswa dapat merancang perencanaan pembangunan perkotaan melalui pemahaman dasar-dasar dan prinsip-prinsip perencanaan perkotaan stratejik; perencanaan tata ruang wilayah perkotaan; metode perencanaan perkotaan yang efektif; peran masyarakat, pebisnis dan pemerintah dalam perencanaan perkotaan; arah perencanaan perkotaan di masa yang akan datang sesuai dengan agenda dari SDG’s dan New Urban Agenda.
- Teacher: Dr.Lita Sari Barus, S.T., M.Si
Skill Level: Beginner