Dalam Mata Kuliah Higiene Industri Bahan Kimia ini Peserta dapat mempelajari mengenai Bahaya Potensial Bahan Kimia yang sering dijumpai dalam Industri. Pada Mata Kuliah ini peserta akan dikenalkan: 1. Mengenai sejarah Industri dan penggunaan bahan kimia. 2. Cara mengenal dan mengidentifikasi bahan kimia ditempat kerja. 3. Cara mengukur bahan kimia ditempat kerja 4. Cara melakukan evaluasi dari pengukuran bahan kimia 5. Cara melakukan pengendalian bahan kimia di tempat kerja Dalam kuliah ini peserta dapat mempelajari dari 16 Video yang ada, dan diakhir video peserta diminta menjawab kuis yang berasal dari video yang ditonton Selamat Belajar dan Semoga Bermanfaat
Skill Level: Beginner